Jumat, 25 Juni 2010

Konfigurasi Router dengan menggunakan setting RIP router.

Konsep yang digunakan sebagai berikut:

Langkah-langkah:
1. Buka Paket Tracer, buat 5 routers kemudian rename. Contoh seperti gambar dibawah ini:

2. Buat 6 swicthes kemudian beri nama.

3. Setelah itu buat 12 komputer, dimana setiap 1 switch memiliki 2 komputer. Kemudian beri nama.

4. Setelah routers, switches dan komputer dibuat. Selanjutnya beri connections antara routers dengan switches dan switches dengan komputer(end divices) pilih connections copper Straigh-Through. Hingga seperti gambar dibawah ini:

5. Selanjutnya yaitu memberikan IP Address pada tiap komputer. klik pada komputer1 (PC-Tyas1). Pilih config Setting geteway contohnya dengan 192.168.1.1

6. Klik FastEthernet, masukan IP Address dengan 192.168.1.2

7. klik pada komputer2 (PC-Tyas2). Pilih config Setting geteway contohnya dengan 192.168.1.1

8. Klik FastEthernet, masukan IP Address dengan 192.168.1.3

Untuk setting komputer3 sampai komputer13 lakukan hal yang sama dengan langkah-langkah seperti poin no 5 dan no 6 maupun poin no 7 dan no 8 dengan melihat konsep pada awal rancangan pembuatan konfigurasi router ini.

9. Setting router1(Router-Tyas1) dengan cara klik Router-Tyas1 pilih config lalu pilih FastEthernet0/0 masukan IP Address, contohya 192.168.1.1 kemudian klik pada subnet mask maka akan secara otomatis 255.255.255.0 akan muncul, lalu checklist pada on.

10. pilih FastEthernet0/1masukan IP Address, contohya 192.168.2.1 kemudian klik pada subnet mask maka akan muncul secara otomatis 255.255.255.0 lalu checklist pada on.

11. Setting router2(Router-Tyas2) dengan cara klik Router-Tyas2 pilih config lalu pilih FastEthernet0/0 masukan IP Address nya 192.168.2.254 kemudian klik pada subnet mask, lalu checklist pada on.

12. pilih FastEthernet0/1masukan IP Address 192.168.3.1 kemudian klik pada subnet mask maka akan muncul secara otomatis 255.255.255.0 lalu checklist pada on.

13. Setting router3(Router-Tyas3) dengan cara klik Router-Tyas3 pilih config lalu pilih FastEthernet0/0 masukan IP Address nya 192.168.3.254 kemudian klik pada subnet mask, lalu checklist pada on.

14. pilih FastEthernet0/1masukan IP Address 192.168.4.1 kemudian klik pada subnet mask maka akan muncul secara otomatis 255.255.255.0 lalu checklist pada on

15. Setting router4(Router-Tyas4) dengan cara klik Router-Tyas4 pilih config lalu pilih FastEthernet0/0 masukan IP Address nya 192.168.4.254 kemudian klik pada subnet mask, lalu checklist pada on.

16. pilih FastEthernet0/1masukan IP Address 192.168.5.1 kemudian klik pada subnet mask maka akan muncul secara otomatis 255.255.255.0 lalu checklist pada on.

17. Setting router5(Router-Tyas5) dengan cara klik Router-Tyas5 pilih config lalu pilih FastEthernet0/0 masukan IP Address nya 192.168.5.254 kemudian klik pada subnet mask, lalu checklist pada on.

18. pilih FastEthernet0/1masukan IP Address 192.168.6.1 kemudian klik pada subnet mask maka akan muncul secara otomatis 255.255.255.0 lalu checklist pada on

19. langkah selanjutnya setting RIP Ruoting dengan cara klik router1 (Router-Tyas1) pilih config lalu klik RIP. Masukan Network contohnya 192.168.1.0 lalu klik add

20. Add Network Address dengan memasukan IP yang terhubung langsung dengan tiap router. Contohnya dibawah ini:

Lakukan hal yang sama untuk setting RIP routing pada Router-Tyas2, Router-Tyas3, Router-Tyas4, dan Router-Tyas5. Contoh dapat dilihat dibawah ini:




21. Lakukan test connections dengan klik PC-Tyas1.

a. Ping masih dalam satu router dan satu switch 192.168.1.3 jika berhasil tampilan seperti dibawah ini:

b. Ping masih dalam satu router, beda switch 192.168.2.2 jika berhasil tampilan seperti dibawah ini:

c. Ping masih dalam satu router, beda switch 192.168.2.3 jika berhasil tampilan seperti dibawah ini:

d. Ping beda router dan beda switch 192.168.3.2 jika berhasil tampilan seperti dibawah ini:

e. Ping ke 192.168.3.3 jika berhasil tampilan seperti dibawah ini:

f. Ping ke 192.168.4.2 jika berhasil tampilan seperti dibawah ini:

g. Ping ke 192.168.4.3 jika berhasil tampilan seperti dibawah ini:

h. Ping ke 192.168.5.2 jika berhasil tampilan seperti dibawah ini:

i. Ping ke 192.168.5.3 jika berhasil tampilan seperti dibawah ini:

j. Ping ke 192.168.6.2 jika berhasil tampilan seperti dibawah ini:

k. Ping ke 192.168.6.3 jika berhasil tampilan seperti dibawah ini:

Dari tampilan-tampilan diatas menunjukkan bahwa setiap komputer sudah saling terkoneksi.


Hasil Akhir: